Reporter : Kardin
Editor : Taya
KENDARI – Guna mencegah terjadinya kecelakaan berkendara di jalan raya, Jasa Raharja (Persero) Cabang Sulawesi Tenggara kerja sama Polres Kota Kendari menggelar pengobatan gratis.
Pengobatan gratis ini diperuntukan bagi pedagang dan pengunjung serta masyarakat umum lainnya di Pasar Sentral Kota Kendari, Jumat (8/11/2019).
Pelaksana Administrasi (PA) Pelayanan Klaim Jasa Raharja Sultra, Intan Feby Pratiwi menuturkan pengobatan gratis jni merupakan agenda rutin yang dilakukan minimal empat kali dalam sebulan.
“Ini memang kegiatan rutin. Untuk kali ini kami sasar pedagang dan pengunjung, mereka ini kan pasti membawa kendaraan ke pasar,” jelasnya.
- Negara Rugi 100 M? Kepala Syahbandar Kolaka belum Ditahan, Ini Penjelasan Aspidsus Kejati Sultra
- Penyidik Kejati Sultra Tetapkan Tersangka Kepala KUPP Kolaka dan Tiga Direktur Tambang Nikel Ditahan
- Dikbud Sultra Buka Rekrutmen Guru Sekolah Rakyat untuk Perangi Kemiskinan Ekstrim
- BNNP Sultra Gelar Coffee Morning, Sinergi dengan Insan Media Membangun Sultra Bersinar
- Pertambangan di Pomalaa, Morosi dan Routa Masuk Dalam Zona Merah Penyalahgunaan Narkoba
- BNN Provinsi Sultra Ungkap Penggunaan Narkoba di Kalangan Pelajar
Intan juga menerangkan, terdapat beberapa keluhan masyarakat dalam pengobatan gratis tersebut, diantaranya kolesterol, asam urat dan mag.
“Pengobatan ini penting bagi pencegahan kecelakaan masyarakat di jalan raya. Ini supaya pengendara bisa vit di jalan,”katanya.(a)