NEWS

Kebetuhan Daging Sultra Aman Hingga Lebaran

338
×

Kebetuhan Daging Sultra Aman Hingga Lebaran

Sebarkan artikel ini
Kepala Distanak Sultra, Dr LM Rusdin Jaya. (Foto: Rahmat R)

KENDARI, MEDIAKENDARI.COM – Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Peternakan (Distanak) Sulawesi Tenggara (Sulawesi Tenggara (Sultra) memastikan kebutuhan daging jelang Ramadhan dan Lebaran 1444 Hijriah.

Kata dia, stok daging sapi sangat memadai sehingga pihaknya memastikan daging tidak akan kekurangan hingga hari H lebaran ke depan.

“Kebutuhan daging jelang Ramadhan mencukupi, baik beras maupun telur sampai April mencukupi,” katanya di Kendari, Senin (06/023).

Baca Juga : Motivasi Atlet Jelang Kejuaraan, Gubernur Sultra Ikut Latihan Memanah

Ia mengatakan kebutuhan ini tidak hanya di Kendari namum juga di seluruh daerah Sulawesi Tenggara.

“Data mami hingga April 2023 daging ada 230 kg, Ayam stok bulan Maret-April 2023 630 kg dan Telur Ayam stok 672 kg berdasarkan data ini tahun 2022 stok yang ada akan mencukupi untuk seluruh daerah di Sultra,” tukas Rusdin.

Reporter: Rahmat R.

Facebook : Mediakendari

You cannot copy content of this page