EKONOMI & BISNIS

Askrindo Target Premi Rp 8,5 Miliar di Tahun Ini

349
×

Askrindo Target Premi Rp 8,5 Miliar di Tahun Ini

Sebarkan artikel ini
Kepala Unit Pemasaran PT Askrindo Kantor Cabang Kendari, Febrianto Utari

Reporter : Taswin Tahang

KENDARI – Perseroan Terbatas (PT) Asuransi Kredit Indonesia (Askrindo) meargetkan premi sebesar Rp 8,5 miliar di tahun 2020.

Kepala Unit Pemasaran PT Askrindo Kantor Cabang Kendari, Febrianto Utari menjelaskan, melihat perkembangan, dirinya optimis target tersebut akan tercapai

“Peningkatan untuk 2018 hingga 2019, tercapai Rp 28 miliar, sedangkan untuk tahun 2020 per bulan Maret sebesar Rp 117 Milyar,” papar Febrianto Utari, Sabtu 14 Maret 2020

Dijelaskannya, dengan memasang bunga 6 %,  Kredit Usaha Rakyat (KUR) menjadi buruan masyarakat di Sulawesi Tenggara (Sultra).

“Ada asuransi kredit bank dan non bank, kredit perdagangan, surety Bond, kontrak bank garansi, customs band, reasuransi, dan asuransi umum dari keseluruhan produk tersebut KUR yang terpopuler di Sultra,” ungkapnya.

You cannot copy content of this page