Cegah penyebaran Covid-19, Pengurus PKS Semprot Masjid

Mek.TV, NEWS116 dibaca

Untuk mencegah penyebaran Virus Corona atau biasa disebut Covid-19, Pengurus Partai Keadilan Sejahtera ikut ambil bagian dengan melakukan penyemprotan di sejumlah masjid salah satunya nurul hidaya di Kompleks Perumahan Nasional yang terletak di Kelurahan Bende, Kecamatan Kadia.